
Berikut Daftar Alat yang Dibutuhkan untuk Mining Bitcoin - iNews.ID
FPGA merupakan sistem unit pemrosesan komputer yang dapat digunakan untuk mining Bitcoin. Sama seperti CPU dan GPU, FPGA berperan untuk mengatasi masalah matematika agar mendapatkan Bitcoin. - ASIC (Application Specific Integrated Circuit) ASIC merupakan perangkat keras khusus untuk mining Bitcoin.